Kamis, 28 November 2013

Jersey FC Barcelona dari Waktu ke Waktu

Perjalanan FC Barcelona dari masa ke masa tak bisa dipisahkan dengan perubahan jersey mereka. Saya akan menampilkan jersey-jersey El Barca mulai dari awal abad 20 hingga musim 2013-2014. Pergantian model jersey Barca sendiri bukan hal baru bagi Blaugrana. Sepanjang sejarah, sudah banyak perubahan yang dilakukan. Meskipun demikian, warna merah-biru tetap merupakan ciri khas klub Catalan tersebut. Warna merah-biru ini memang sudah digunakan sejak...

Senin, 25 November 2013

Sejarah Awal Permusuhan FC Barcelona dan Real Madrid

PERMUSUHAN antara Barcelona dan Real Madrid bermula pada masa Franco. Siapa Franco? Dia adalah seorang Jenderal yang menjadi penguasa diktator di Spanyol pada tahun 1930-an. Barcelona, sampai sekarang, adalah ibukota dari Provinsi Catalonia (Catalunya), yang sebagian besar penduduknya adalah dari suku bangsa Catalan dan Basque. Bagi rakyat Catalan, ada istilah semacam ‘El Barca Es Mas Que Un Club’  (Barca bukan hanya sekedar klub),...

Jumat, 22 November 2013

Asal Mula "Mes Que Un Club"

Slogan 'Mes Que Un Club'  (lebih dari sebuah klub) diciptakan pada tanggal yang tepat dan oleh orang tertentu. Itu presiden Narcis de Carreras, dalam pidato penerimaan presiden di Januari 1968 yang merupakan orang pertama yang menggunakan kata-kata untuk menggambarkan pentingnya sosial FC Barcelona di Catalonia. Dan pada tahun 1973, dalam kampanye untuk pemilihan kembali presiden klub, Agusti Montal Costa memberikannya bentuk definitif ketika...

Selasa, 19 November 2013

Himne FC Barcelona - El Cant Del Barca

Lagu ini ditulis pada tahun 1974 sebagai dari Perayaan HUT ke-75 FC Barcelona. Lagu ini diciptakan oleh Jaume Picas dan Josep M. Espinàs dan sebagai pengatur arasemen musik Manuel Valls Gorina Lagu Cant del Barca, dinyanyikan untuk  pertama kali dengan 3.500 suara yang dilakukan oleh Oriol Martorell. Lirik Lagu El Cant del Barça Tot el camp és un clam som la gent blaugrana Tant se val d'on venim si del sud o del nord ara estem d'acord,...

Senin, 18 November 2013

Logo FC Barcelona dari Masa ke Masa

1. Logo Barca yang Pertama, pada lambang tersebut bentuknya ada diamond dan dibagi menjadi empat. Gambar merah-kuning adalah gambaran dari bendera catalan, merah putih adalah gambar saint george cross (santo pelindung barca). Sedangkan diatasnya ada gambar kelelawar dan mahkota. ...

Sejarah Camp Nou

Nama Lengkap: L'Estadi Camp Nou  Nama Pertama: Estadi del FC Barcelona (1957 s/d 2000)  Dibangun: 28 Maret 1954  Diresmikan: 24 September 1957  Alamat: Avenida Aristides Maillol 8020, Barcelona  Kapasitas Stadion: 99.354  Renovasi: Tahun 1994 dan Tahun 2008  Ukuran: 105 m x 68 m  Arsitek: Francesc Mitjans-Miró             ...

Minggu, 17 November 2013

Profil Tim FC Barcelona

Klub ini masuk menjadi peserta Primera División (Divisi Utama) sejak tahun 1928, dan bersama-sama Real Madrid dan Athletic Bilbao menjadi tim yang tak pernah terdegradasi ke Segunda División (Divisi Dua). Klub ini juga menjadi klub yang menjuarai liga Spanyol pertama kali. Dengan persembahan 22 gelar Liga Spanyol, 25 gelar Copa del Rey, 7 gelar Piala Super Spanyol, 4 gelar Liga Champions Eropa, 4 gelar Piala UEFA, 2 gelar Piala Super Eropa,...

Info dan Sejarah Berdirinya FC Barcelona

Nama Lengkap:  Futbol Club Barcelona  Tahun Berdiri: 1899   Alamat: Avenida Aristides Maillol 8020 Spain   Telepon: (+34) 93 496 36 00   Faksimile: (+34) 93 496 37 67   Surat Elektronik: atenciosoci@fcbarcelona.com   Laman Resmi: http://www.fcbarcelona.com   Stadion: Camp N...

Jadwal Pertandingan FC Barcelona di La Liga musim 2013/2014

Pada kesempatan kali ini saya akan membagikan kepada para cules tentang jadwal lengkap pertandingan FC Barcelona di La Liga musim 2013/2014 Berikut jadwal lengkap FC Barcelona di La Liga musim 2013/201...